Cilok Keju

r.suciptana
r.suciptana @cook_5589587

Hehehe bisa juga ane bikin cilok. Tjakep lah.

Cilok Keju

8 orang berencana membuat resep ini

Hehehe bisa juga ane bikin cilok. Tjakep lah.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
  1. 2 sdm(munjung) tepung tapioka
  2. 3 sdm(munjung) tepung terigu
  3. 1 sdtlada bubuk
  4. 1 sdtgaram
  5. 1 siungbawang putih
  6. secukupnyakeju cheddar (potong dadu)
  7. secukupnyasaus dan kecap
  8. secukupnyaair

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Campurkan tepung tapioka, tepung terigu, lada, garam, dan bawang putih (yg sudah dihaluskan). Aduk hingga rata.

  2. 2

    Tambahkan air kedalam adonan sedikit demi sedikit (jangan banyak-banyak) sambil aduk adonan hingga kalis (tdk terlalu lengket ditangan)

  3. 3

    Lalu buat bulatan cilok sambil diisi dengan keju.

  4. 4

    Masukan kedalam rebusan air yang sudah mendidih. Diamkan hingga cilok matang (kurang lebih 20 menit)

  5. 5

    Angkat dan sajikan dengan saus dan kecap.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
r.suciptana
r.suciptana @cook_5589587
pada
share easy recipes, do you want to try ?
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa