Macaroni Schotel

Alinett_cooknfood
Alinett_cooknfood @Neng_Titoh
Yogyakarta

Ini resepnya sy contek dari youtubenya Antonius Halim, enak gak bikin eneg, biasanya paling males makan Pasta soalnya eneg, tapi versi ini bisa terasa paaaas banget asal gak kebanyakan masukkan garamnya hahahaaa😂

Macaroni Schotel

Ini resepnya sy contek dari youtubenya Antonius Halim, enak gak bikin eneg, biasanya paling males makan Pasta soalnya eneg, tapi versi ini bisa terasa paaaas banget asal gak kebanyakan masukkan garamnya hahahaaa😂

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 grmakaroni rebus
  2. 600 mlsusu cair
  3. 3 sdmtepung terigu
  4. 2 sdmmentega
  5. 200 grKeju parud
  6. 1/2bawang bombay cincang halus
  7. 3 butirtelur
  8. Daun Parsley
  9. Garam
  10. Daun parsley/sledri
  11. Smoked beef (me : Kornet Pronas)
  12. Lada halus
  13. Bubuk pala

Cara Membuat

  1. 1

    Langkah memasak: Panaskan 2 sdm mentega, tumis kornet sampai harum, sisihkan. Tumis bawang bombay hingga harum, masukkan terigu sedikit demi sedikit, jika sudah menggumpal, tambahkan susu cair sedikit demi sedikit, aduk terus hingga merata. Tambahkan bubuk pala, garam, dan lada, sedikit daun parsley/seledri, matikan kompor, lalu masukkan setengah keju parud. Biarkan hingga agak dingin.

  2. 2

    Masukkan makaroni yang telah direbus, tambahkan telur.aduk aduk hingga merata, lalu tata diatas alumunium foil, atau pinggan tahan panas. Beri topping Kornet, saus tomat, keju, dan daun parsley/seledri.
    - panggang selama kurang lebih 15 menit.
    -Makaroni schotel siap dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Alinett_cooknfood
Alinett_cooknfood @Neng_Titoh
pada
Yogyakarta
Mbak_Neng ☺, Asli Sunda, tinggal dikota Pelajar, Jogja. Well,,,Memasak bagi keluarga merupakan suatu hal yang menakjubkan, terlebih lagi jika masakan yang kita buat langsung ludes disantap anggota keluarga, cookpad sangat membuka wawasan saya mengenai berbagai masakan, banyak menu masakan yang tidak pernah saya coba sebelumnya tetapi setelah sering membuka cookpad saya jadi lebih berani mencoba beragam masakan baru.Awal daftar cookpad sekitar tahun 2015, aktif menulis resep mulai tahun 2018...Facebook: Neng Titoh Siti HapsohInstagram : alinett_cooknfoodBergabung dengan WAgrup : Clover(@cookinglover.id)..cookpadcommunity_yogyakarta
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa