Cookie Monster Chewy Choco Chips Cookies

Indri Jakapura @cook_5824311
Cookies ini Resepnya dari Baker Favoritku @Tintin Rayner 🙏🏻😍
Cookie Monster Chewy Choco Chips Cookies
Cookies ini Resepnya dari Baker Favoritku @Tintin Rayner 🙏🏻😍
Cara Membuat
- 1
Kocok gula & butter sampai mengembang.masukkan telur, aduk rata dengan kecepatan rendah.Lalu masukkan essens Vanilla, aduk rata.
- 2
Masukkan campuran tepung, garam, baking soda & baking powder yang sudah diayak, aduk rata dengan menggunakan spatula.Masukkan Chocochip, aduk sampai tercampur rata.
- 3
Adonan boleh disimpan dulu selama 1 malam dalam kulkas, boleh juga langsung dipanggang.
- 4
Bulatkan adonan, tata dalam loyang.beri jarak antar cookies, panggang dalam oven suhu 180' selama 15 menit (menyesuaikan oven masing2).
- 5
Cookies matang siap disantap 😊🍪
Resep Serupa
-
Chewy Chocolate Chips Cookies Chewy Chocolate Chips Cookies
Pagi2 rasanya pengen sekali makan yg kress tapi lembut, empuk di dalamnyaahh buat nemenin minum susu berdua bareng paksu 😁 taadaaa pilihan jatuh ke resep chewy cookies anti gagal salah satu member cookpad bernama Tintin Rayner... Aku cek ternyata yang ngrecook udah buanyak sekalih dan berhasilll 🤗Resep chewy cookies ini unik ga seperti resep lain yg mengharuskan Dough diinapkan. Resep ini boleh langsung di panggang 😁 akhirnya semua kembali lagi ke selera masing2 dan sikon😅 Cuusss!!! Mommy Suci -
Choco Chips Soft Cookies Choco Chips Soft Cookies
Ini sebenernya basicnya pakai resep red velvet cookiesnya ci Tintin Rayner, tapi ku modif2, ga pake pewarna & jadi soft cookies 😁 Enaaak bgt makannya dicelup ke dalam susu dingin 😍 Kalo mau tau resep aslinya monggo aja tengok di akun empunya ya 😊 Marselina Idris -
Choco Chip Cookies Choco Chip Cookies
Dari berbagai macam cookies, saya lebih suka cookies yang chewy seperti ini. Biasanya anak anak sukanya model cookies yang garing dan ngeju, tapi kali ini tumben suka juga dengan model begini... ^-^ Penggunaan gula palem membuat cookies ini manisnya ada gurih gurihnya enak... Makin lumer dengan pemakaian full butter... Dan langsung wangi di sepenjuru ruangan :D#TiketMasukGoldenApron3#Tim_LaperTerus#Cookpadcommunity_Jakarta#Cookies#kuelebaran#kuekering#Phie2020 Phie Kitchen -
Choco chips cookies chewy Choco chips cookies chewy
Berawal dari kegemaran anak anak yang cuka makan cookies satu ini jadi tertarik bikin sendiri Moe Doel -
Chewy Chocolate Chip Cookies Chewy Chocolate Chip Cookies
Chocolate Cookies originally by ci Tintin, suka banget recipe2 nya sampe kemarin beli buku nya juga Stephanie -
Chewy choco chips cookies Chewy choco chips cookies
Enakkk bgt cookies iniOvennya bentaran aja ya, 12-15 menit , supaya cookiesnya berasa chewy, ada remah-remah gitu. Saya lebih suka yg begini, ga capek ngunyahnya 😀😀Gula saya kurangi karena sudah cukup manis dari choco chipsnyaSource: Tintin Rayner#chewycookieslingga#cookieslingga #kukislingga#Cookpadcommunity_jakarta#Cookpadcommunity_borneo Frielingga Sit -
Chewy Choco Chip Cookies Chewy Choco Chip Cookies
Resep ini di 'rebake' dari bukunya mbak tintin rayner.Sebenernya saya bikinnya gak plek sama bahannya dengan yg dibuku. Untuk butternya sy campur dengan margarin karena kehabisan waktu itu. Jadi pas dipanggang gak bisa meleber. Alhasil untuk batch panggang berikutnya sebelum masuk oven dipenyet dulu😊.Ini saya sertakan resep aslinya aja ya..dengan sedikit perubahan di vanilla extract (soalnya sy rasa di bukunya salah tulis, masak 1/2 sdm kan gak mungkin 😂) dan chocochip krn sy rasa di buku terlalu banyak dan jadinya kemanisan. Rukmi CandraSari -
Chewy Chocolate chips Cookies Chewy Chocolate chips Cookies
Masih nyontek punyanya mba Tintin Rayner, dengan memodif dikit di bahan :)Kemaren udah pernah bikin, tapi kali ini saya coba robah dikit di bahan dan takaran. Tapi ternyata selera saya lebih cocok yang pertama bikin, yg pake tepung kunci semua. Tapi semua kembali ke selera ya...:) Sinta Oktavia -
Chewy cookies choco chips simple dan renyah Chewy cookies choco chips simple dan renyah
Aku recook dr ci Tintin Rayner, akhirnya berhasil nih simple resepnya aku kelupaan pake baking soda tapi tetep enak 😍🤤, aku bikin 12 pcs sisa adonan aku plastikin trus masukin kulkas besok baru panggang lagi Ria Lestari -
Chewy choco chips cookies Chewy choco chips cookies
Soreee padersay di seluruh indonesia, hari ini waktunya mengoda dengan te8ma cookies,, ini tuh makanan kesukaan banget, dari dulu sampe sekarang udah punya buntut 3 masih suka bin doyan sama jenis makanan ini 😍😄. Pas denger challenges nya si kukis ini langsung deh buka resep tersimpan dan memang udah gatel pengen rikuk punyanya kak @freilinggasit yang selalu menawan, resep asli dari cici @tintinrayner yaa iyaa lah ya,, kl dah denger nama itu pasti gak diragukan lagi, dan bener aja pas nyoba ihh syuukaaa 😍😍😍, cuma disini saya lagi keabisan choco chips jadinya pake dcc, tapi tetep enak kok, selamat menggoda buat semua padersay salam kompak selalu@Cookpad_id@komunitaspaders#GoDa_KukisKitaSemua#GoDaPaders#komunitaspaders#cookpad_paders#cookpadindonesia#cookpadcommunity_bogor Nur Baeti -
Choco Chips Cookies Choco Chips Cookies
Tingkat Kesulitan: Very Easy 🔥Tiba tiba si kakak minta dibuatin choco cookies kayak Go*dtim*. Akhirnya mamak coba googling resepnya dan menemukan Youtube Luvita Ho. Ternyata setelah dicoba serius enak dan takarannya pas. Tapi aku bikin versi nggak chewy tengahnya. Jadi versi well done nya. Pritha Widyastari -
Cookie monster chewy choco chips Cookie monster chewy choco chips
15.07.18 rebake resep ci tintin raynerKukis ini enak banget..dan gampang bikinnya. Dicampur kismis sama chocochips nambah enak yantie
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/3865417
Komentar