Beef teriyaki ala h*kben

NauLie Sitindjak (Adilly_kitchen)
NauLie Sitindjak (Adilly_kitchen) @Adilly_kitchen

Saya suka sekali sama masakan ini...favorit bgt deh makan di tempatnya...🙈 Cuma kurang puas klo beli trus akhrnya saya bikin sendiri deh...dan hasilnya enakkkkk 😍😍😍

Beef teriyaki ala h*kben

Saya suka sekali sama masakan ini...favorit bgt deh makan di tempatnya...🙈 Cuma kurang puas klo beli trus akhrnya saya bikin sendiri deh...dan hasilnya enakkkkk 😍😍😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grdaging sapi has dalam
  2. 1 bungkuslada putih bubuk
  3. Secukupnyagaram
  4. 2 sdmkecap manis
  5. 2 sdmkecap asin
  6. 2 sdmminyak wijen
  7. 3 siungbawang putih (cincang halus)
  8. 1 buahbawang bombay (iris memanjang)
  9. 1 sdmmentega
  10. 2 sdmminyak sayur

Cara Membuat

  1. 1

    Pertama - tama iris tipis daging dengan berlawanan arah seratnya (agar tidak alot)

  2. 2

    Buat bahan untuk marinasi. Masukkan daging pada wadah lalu tambahkan kecap manis, kecap asin, lada dan minyak wijen. Aduk2 hingga merata, lalu diamkan selama 2 jam.

  3. 3

    Setelah 2 jam, siapkan wajan lalu panaskan minyak 2 sdm dengan api yg tidak terlalu besar.

  4. 4

    Setelah minyak panas masukkan bawang putih, aduk2 hingga keemasan.

  5. 5

    Lalu masukkan daging, aduk - aduk hingga merata. Ketika daging sudah mau matang masukkan bawang bombay lalu aduk kembali kemudian tambahkan mentega, aduk kembali hingga matang. Sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
NauLie Sitindjak (Adilly_kitchen)
pada
Welcome to my gallery 🤗🤗 hope you'll like it..🙏🏻🙏🏻 |ig @Naulie_sitindjak |fb NauLie Sitindjak 🙌
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa