Lumpia isi tahu

Mitha Miftahul Jannah
Mitha Miftahul Jannah @cook_9442980
Bogor

Bingung tahu mau diapain lg
Jadilah lumpia isi tahu

Lumpia isi tahu

3 orang berencana membuat resep ini

Bingung tahu mau diapain lg
Jadilah lumpia isi tahu

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 bungkuskulit lumpia
  2. 1 bungkustahu susu(putih)
  3. 2 buahtelur
  4. Daun bawang
  5. Daun seledri
  6. Bawang bombai
  7. Garam
  8. Kaldu bubuk
  9. Cabai(sesuai selera)

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan tahu dengan menggunakan sendok

  2. 2

    Campurkan tahu, daun seledri, daun bawang, bawang bombai, telur, garam, kaldu bubuk

  3. 3

    Panaskan minyak dalam wajan dengan api kecil

  4. 4

    Siapkan kulit lumpia lalu masukan tahu yang sudah dicampur dengan bahan" lain

  5. 5

    Gulung kulit lumpia, lanjutkan hingga habis

  6. 6

    Goreng lumpia hingga kecoklatan

  7. 7

    Lumpia isi tahu siap di sajikan dengan cabai rawit atau saus

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mitha Miftahul Jannah
Mitha Miftahul Jannah @cook_9442980
pada
Bogor

Komentar

Resep Serupa