Siomay udang goreng

rafika devi saragih
rafika devi saragih @cook_4527103
Medan, Sumatera Utara

Ini bs jadi menu mpasi utk ank2. Selain utk cemilan ibunya jg.

Siomay udang goreng

13 orang berencana membuat resep ini

Ini bs jadi menu mpasi utk ank2. Selain utk cemilan ibunya jg.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4udang basah, kupas, haluskan
  2. 1/2 ruaswortel, kupas, parut halus
  3. Secukupnyakeju cheddar, parut halus
  4. 6 sdmterigu
  5. 3 sdmtpg sagu
  6. secukupnyaDaun bawang
  7. Secukupnyamerica bubuk
  8. Secukupnyapenyedap/kaldu bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan semua bahan jadi 1 di wadah sampai benar2 tercampur.

  2. 2

    Setetelah itu didihkan air di panci.

  3. 3

    Ambil adonan dengan sendok makan, (tekstur memang sedikit cair, krn berbahan dasar udang). Bentuk adonan dgn 2 sendok makan sambil cemplung ke didihan air.

  4. 4

    Angkat yg sudah mengapung (seperti bakso), berarti sudah matang. Sisihkan

  5. 5

    Jika ingin dimakan, bisa digoreng. Namun ini bisa jd frozen food yg disimpan dalam wadah kedap udara.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
rafika devi saragih
rafika devi saragih @cook_4527103
pada
Medan, Sumatera Utara
Cooking addict, mom of 2 (Zayn-Aisha).
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa