Telur Bundar Saus Teriyaki

Sari Anshar Subagja @cook_12705051
Masakan ini praktis gak ribet tidak harus banyak bumbu, check it out..
Telur Bundar Saus Teriyaki
Masakan ini praktis gak ribet tidak harus banyak bumbu, check it out..
Cara Membuat
- 1
Rebus telur sampai matang, kupas kulitnya lalu goreng telur sampai kering.. Sisihkan
- 2
Tumis bawang putih dan cabai, tumis sampai harum, setelah bawang putih dan cabai harum masukan bawang bombay. Masak hingga bawang bombay layu
- 3
Masukan Saori saus teriyaki ke tumisan bawang, aduk2 lalu masukan larutan air terigu aduk2, jika terlalu kental bisa tambah air secukupnya aduk2, lalu masukan royco secukupnya. Aduk2 hingga tumisan meletup2 dan matang.
- 4
Setelah tumisan bawang matang, masukan telur yang sudah di goreng. Aduk sampai rata dan siap dihidangkan..
Resep Serupa
-
Telur Bundar Saus Teriyaki Telur Bundar Saus Teriyaki
Pagi ini lagi lagi bingung mau masak apa...hehhe keseringan masak sampe bingung😭😭.Pas cek kulkas... telur, cabe dan saos ada semua. Langsung deh cari cari resep di cp, ketemu resep nya mba Sari Anshar SubagjaIkuti saya di Cookpad! https://cookpad.wasmer.app/id/pengguna/12705051Karna anak anak ga suka ikan, mamak harus kreatif cari olahan olahan lain seperti ayam, telur ,udang dan lain nya.Salah satu nya olahan telur kali ini, yang dimasak ala saos teriyaki😄😘.#berburucelemekemas#resolusi2019#3weekschallenge#cookpadcommunity_jakartaMinggu ke 9 (1) Fitri Maharani -
Telur Saus Teriyaki Telur Saus Teriyaki
liat foto masakah telor kecap di instagram, coba sendiri jadilah seperti ini dengan tambahan2 bahan inisiatif sendiri... 😋 Desi Pibriana -
Telur Saus Teriyaki Telur Saus Teriyaki
Di kulkas cuma punya telur doang?? Coba deh resep ini. Dijamin enak, endeus dan bisa nambah nasi anget haha. Ely Ismawanti -
Telur Saus Teriyaki Telur Saus Teriyaki
Belum sempet ke pasar , terus liat bahan makanan cuma ada telur aja .. ya udah deh goreng telur pake variasi bahan yang ada, selamat mencoba n happy cooking 😍 Aisyah Fadilah -
-
Telur saus teriyaki Telur saus teriyaki
Biasanya pakai ayam, tapi mau yg lebih praktis aja pakai telur😝 Mutia Elvitiana -
Telur Bakso Saus Teriyaki Telur Bakso Saus Teriyaki
Iseng-iseng nyari bahan apa yang bisa diolah di kulkas dan nemu bahan-bahan ini aja. Akhirnya coba masak seadanya aja deh buat makan siang Josephine Vania -
Telur Saus teriyaki Telur Saus teriyaki
Selamat siang yorobun, mau stor utang kemarin 😆Kemarin bosan telur dadar, jadi buatnya ini hiihih Dapur dianra -
Telur saus teriyaki Telur saus teriyaki
Dalam rangka menghabiskan saus teriyaki sebelum kadaluarsa.Sedang mengurangi konsumsi cabai/yang pedas². Milly🍓🥑🥗🍲🍤🍰🍱 -
Telur Dadar Saus Teriyaki Telur Dadar Saus Teriyaki
Menu ini mudah,cepat dan praktis. Tapi ga asal-asalan. Cocok banget yang suka dengan olahan telur, tapi bingung mau dibikin apa lagi.#PejuangGoldenApron2#GoldenApron Season2#CookpadCommunity_Bekasi mursita afriyanti siysi -
Telur Ceplok Saus Teriyaki Telur Ceplok Saus Teriyaki
#RamadanCamp_Misi6Misi kali ini masakan untuk sahur yg mengolah nya super cepat...gak pake ribet... "Masak Cepat, Puasa Kuat"Kebetulan Minggu ini masih periode arisan teh @karlina_nurjanah ... Dan ada resep Telur Ceplok Saus Teriyaki ini...Mengolah nya gak pake ribet... So pasti rasanya pun bikin semangat makan sahur...#CookpadCommunity_Bandung#CookpadCommunity#Cookpad_id#CookpadIndonesia#PejuangGoldenBatikApron#RamadanCamp_Misi6#IdeMasak#CeritaDapurHariIni#BandungCooksnap5_KarlinaNurjanah#TelurCeplokSausTeriyaki#MenuSahur#Resepfey_pawonmungil#fey_pawonmungil#Pais_SahurSahur Fey_Pawonmungil -
Telur Kukus Saus Teriyaki Telur Kukus Saus Teriyaki
Berawal dr liat youtube Cookpad ada resep mba @evanatati 🤗🙏 yg bikin menginspirasi dan ngilerebel 😜 gampang,sederhana dan endullsss lgi 🤤😍Dan pling penting ludesssss utk sarapan anak2 dan suami akuu...mereka semua suka 🥰#CookpadCommunity_Bogor#OlahanTelurRowoel Roro Woelan
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5080245
Komentar