Soup ayam jahe

6 orang berencana membuat resep ini
pieappie kitchen
pieappie kitchen @cook_9594042

Soup yang selalu di buat disaat sakit

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Ayam setengah (lbh sehat dgn ayam kampung)
  2. 5 cmJahe
  3. 4Bawang putih
  4. Daun seledri
  5. Wortel
  6. Garam
  7. Penyedap ayam (jika mau)
  8. Minyak wijen
  9. Olive oil /minyak kelapa biasa

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ayam potong-potong. Rebus ayam.

  2. 2

    Cuci bersih worel, jahe, daun seledri, Memarkan jahe, iris memanjang. Wortel dibkupas dan di potong-potong, daun seledri juga di potong (jangan diiris)

  3. 3

    Bawang putih bisa di haluskan atau hanya di memarkan lalu di cincang. Kemudian tumis bawang putih dgn minyak olive oil.

  4. 4

    Masukan bawang putih yg sdh di haluskan/cincang dan jahe ke dalam rebusan ayam yang sudah mendidih, tunggu 10menit. Kemudian masukan sisanya.

  5. 5

    Bumbui dgn garam dan penyedap jika suka. Tambahkan minyak wijen 1/2 sendok teh

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

pieappie kitchen
pieappie kitchen @cook_9594042
pada

Resep Serupa