Kikil Cabai Hijau

Ita Madyasari
Ita Madyasari @itamadyasari
Serang Banten

Penyuka kikil di rumah itu semuanya. Tapi ya makannya gak banyak-banyak. Kata emak, kunci masak kikil or kulit itu adalah banyakin cabai hijaunya. Karena bumbu dasarnya mah sama kayak tumis biasa

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gkikil
  2. 8 siungbawang merang
  3. 5 siungbawang putih
  4. 2cabai besar
  5. 6 buahcabai hijau
  6. 5 buahcabai rawit (optional)
  7. 3 cmlengkuas
  8. 1 lembardaun salam
  9. Kecap manis

Cara Membuat

  1. 1

    Potong kikil kotak-kotak sesuai selera

  2. 2

    Rajang bawang merah dan bawah putih, cabai merah, cabai hijau dan rawit

  3. 3

    Tumis bawang, lengkuas, salam, cabai sampai harum

  4. 4

    Masukkan kikil

  5. 5

    Kasih sedikit air

  6. 6

    Tambahkan kecap manis, garam dan penyedap rasa. Cicipi

  7. 7

    Masak hingga matang

  8. 8

    Sajikan

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Ita Madyasari
Ita Madyasari @itamadyasari
pada
Serang Banten
semua resep merupakan hasil masakan sendiri. menulis di cookpad selain untuk diri sendiri juga untuk berbagi. semoga apa yang saya tulis disini bisa bermanfaat bagi orang lain.
Lebih banyak

Resep Serupa