Mie rebus

2 orang berencana membuat resep ini
Cempaka Putri
Cempaka Putri @cempaka_putri
Denpasar - Bali

Supaya ga merasa bersalah makan mie malem2 jd sayurnya di banyakin, bumbu mienya dibuang, ga ush pake telor, ga pake daging, sosis, bakso jg engga, trs makannya semangkok berdua bukan biar romantis tp biar lemaknya di bagi dua 😂.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 1 kepingmie instant (sy indomie goreng)
  2. 1 siungbawang putih
  3. 1 batangdaun bawang
  4. 2 lmbrkol
  5. Sawi hijau
  6. Wortel
  7. Tomat
  8. Seledri
  9. cabai rawit (sesuai selera)
  10. Bawang goreng
  11. Kaldu ayam (secukupnya)
  12. Penyedap jamur
  13. Merica
  14. Kaldu ayam atau air

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bawang putih, daun bawang
    Masuk wortel, tuang kaldu tunggu mendidih masuk mie, kol, sawi, cabe, kaldu jamur, merica.
    Sebelum diangkat mskkan tomat, seledri dan bawang goreng.
    Rasanya segeer krn pk banyak sayuran, enak deeh!😋

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Cempaka Putri
Cempaka Putri @cempaka_putri
pada
Denpasar - Bali

Resep Serupa