Telur Dadar gulung sosis🍳

Ibu.Andhara
Ibu.Andhara @ibu_andhara8
Medan, Indonesia

Karna punya suami yg doyan skali makan telur, ini otak harus diputer trus gmana caranya menghidangkan telur yg tdk monoton wkakakak apadeh..😂👻

Telur Dadar gulung sosis🍳

Karna punya suami yg doyan skali makan telur, ini otak harus diputer trus gmana caranya menghidangkan telur yg tdk monoton wkakakak apadeh..😂👻

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
1 porsi
  1. 2 butirtelur ayam
  2. Sedikitgaram
  3. 1/2 siungbawang bombay
  4. 6 buahtusuk gigi
  5. 1/2 potongtomat
  6. 1 buahsosis merk farmhouse

Cara Membuat

15 menit
  1. 1

    Kocok 2 telur ayam, Cincang bawang bombay, campurkan pd kocokan telur. Dadar telur pd teflon yang agak lebar.

  2. 2

    Setelah matang bagian bawah, masukkan sosis siap makan, lalu gulung telur perlahan, usahakan telur yg didadar lebar dan agak tipis agar tdk susah waktu menggulung sosis. Setelah matang, angkat

  3. 3

    Potong sosis gulung telur menjadi 4 bagian, bila ada yg tidak tergulung sematkan dengan tusuk gigi. Tambahkan potongan tomat di piring, Sosis gulung pun siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ibu.Andhara
Ibu.Andhara @ibu_andhara8
pada
Medan, Indonesia
masak itu susah kalo gak pernah dicoba 😅
Lebih banyak

Komentar (2)

Tim Cookpad (EK)
Tim Cookpad (EK) @tim_cookpad_ek
hai Dyara, untuk bahan sosis dipakai berapa banyak ya? :)

Resep Serupa