Cup Cake Coklat

6 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 buah
  1. 100 grtepung terigu segitiga
  2. 20 grmaizena
  3. 1/2sdr baking powder
  4. 50 grcoklat bubuk
  5. 2 butirtelur
  6. 75 grgula pasir
  7. 1/2 sdtSP
  8. 80 grmargarin (cairkan)

Cara Membuat

  1. 1

    Ayak tepung terigu, coklat bubuk, tepung maizena dan baking powder.

  2. 2

    Kocok telur, gula dan SP hingga mengembang.

  3. 3

    Masukkan campuran tepung sedikit demi sedikit. Aduk rata.

  4. 4

    Masukkan mentega cair. Adul rata.

  5. 5

    Masukkan adonan ke cup kertas.

  6. 6

    Oven kurang lebih 30 menit.

  7. 7

    Sajikan.

  8. 8

    Selamat mencoba 👌👌👌.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Queen Glad
Queen Glad @cook_13662287
pada
Yogyakarta
Berbagi resep dengan bahan sederhana tapi bercita rasa tinggi
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa