Banana Nugget Crispy

46 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 sisirpisang kepok atau pisang raja
  2. 400 grtepung roti
  3. 1 bungkustepung sasa pisang
  4. 100 grglazed cream (cream donat)
  5. Topping (sesuai selera anda)
  6. Secukupnyaminyak goreng
  7. Secukupnyaair

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas pisang,lalu belah menjadi 2 bagian

  2. 2

    Larutkan tepung pisang sasa dengan air,jangan terlalu kental dan jangan terlalu cair

  3. 3

    Celupkan pisang di adonan tepung,kemudian lumuri dengan tepung roti,lalu goreng hingga kecoklatan, angkat dan dinginkan.

  4. 4

    Kemudian,beri cream diatas pisang,lalu taburi topping apa saja,sesuai selera ya moms.

  5. 5

    Siap dan sajikan 👏🏻

  6. 6

    Oia moms,resep ini bisa dijadikan sebagai ladang usaha juga ya moms,bisa dijual karena banyak peminat nya 🤗

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Kaa
Kaa @Tikaa2511
pada
Samarinda East Kaltim
very fond of cooking
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa