MPASI Camilan Pisang Meises

Nurul Fuadah Lailiyah
Nurul Fuadah Lailiyah @nurulnurul_101092
SUB-BWI

Buat camilan sore2 sambil naik sepeda keliling kampung..hehe

MPASI Camilan Pisang Meises

8 orang berencana membuat resep ini

Buat camilan sore2 sambil naik sepeda keliling kampung..hehe

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 buahpisang, iris sesuai selera
  2. 1 bungkustepung pisang goreng, sy pk sajiku
  3. Secukupnyaair
  4. 3 sdmmeises
  5. Secukupnyaminyak

Cara Membuat

  1. 1

    Buat adonan pisang goreng

  2. 2

    Celupkan potongan pisang ke dlm adonan tsb

  3. 3

    Goreng hingga kecoklatan

  4. 4

    Angkat, tiriskan.

  5. 5

    Taburi dg meises selagi masih panas, agar meises menempel pd pisang goreng

  6. 6

    Selamat menikmati

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nurul Fuadah Lailiyah
Nurul Fuadah Lailiyah @nurulnurul_101092
pada
SUB-BWI
cooking is a hobby, but Dota is life
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa