Cara Membuat
- 1
Uleg bumbu terlebih dahulu
- 2
Potong tipis bawang merah dan goreng
- 3
Potong potong bahan, kentang, kol, wortel, tomat, sledri, daun bawang, cuci bersih sambil didihkan air secukupnya
- 4
Setelah mendidih campurkan bumbu uleg, kemudian masukkan kentang wortel dan kol, jika sudah setengah matang masukkan tomat sledri dan daun bawang, sekelah matang masukkan irisan bawang merah yang telah d goreng bersama minyak untuk menumis bawang goreng
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
-
-
-
Sop telur simpel buat anak kost istimewa Sop telur simpel buat anak kost istimewa
Resep ini dijamin enak buat pemula untuk anak2 pasti suka dari pada beli diresto2 mahal atuh , bikin aja dirumah jadi sepanci loh hehe modal ga sampe 10k untuk sop ini mari memasak❤ dwimustikasari -
Sop bakso unyil bumbu simpel Sop bakso unyil bumbu simpel
Masak yang simpel aja buat sikecil,. Kalau dah dimasakin gini bisa habis banyak 😁 bumbunya juga sederhana, yg jelas kuahnya juga bening hasilnya. #GA_TheNextLevel #cookpadcommunity_yogyakarta #resepminggu5 Ega Tri Rimawati -
-
Sop Kembang Kol Kentang Wortel Sop Kembang Kol Kentang Wortel
Masih edisi sayur berkuah hangat nih...🤩✨Kali ini ada sop kembang kol kentang wortel yang seger dan yummy...🤤🤤. Beraneka warna-warni sayuran ada dalam sayur sop ini. Warna putih dari kembang kol, warna kuning dari kentang, warna oranye dari wortel, warna merah dari tomat, dan warna hijau dari daun bawang dan sledri. Enak dan bergizi pokoknya🤩👍✨Let's cook!🤩#generasiaprontis #sibungadapur #kembangkol #kentang #wortel #tomat #sop #sopbening #foodstory #resepfoodstory Imas Widowati
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5993969
Komentar