Bahan-bahan

  1. 1 buahtahu kotak
  2. 3 siungbawang putih, cincang
  3. 1 buahtelur, kocok
  4. 1 batangdaun bawang, iris
  5. 2 sdmsaos tiram
  6. Garam secukupnya (sy skip)
  7. secukupnyaGula, merica
  8. 1/4 sdmmaizena (larutkan)
  9. 1/2 gelasair

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci tahu, potong kotak kecil. Klo sy, setelah potong kotak, sy potong" lagi, jadi ga beraturan.

  2. 2

    Tumis bawang putih hingga harum, masukan tahu, kemudian air.

  3. 3

    Masukan saos tiram, gula, merica.. test rasa ya. Kemudian masukan daun bawang dan telur, di aduk hingga rata. Terakhir maizena.

  4. 4

    Silahkan dinikmati selagi hangat.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ditulis oleh

Herlina Chelsey
Herlina Chelsey @cook_12307985
pada
Jakarta
Happy cooking!
Lebih banyak

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya