Foto resep Telur Dadar Enak

Telur Dadar Enak

Dinda
Dinda @dinda

Resep ibu mertua yg masakannya selalu enak ^^

Telur Dadar Enak

10 orang berencana membuat resep ini

Resep ibu mertua yg masakannya selalu enak ^^

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 butirtelur
  2. 4 buahbawang merah
  3. 1 butirkemiri
  4. 1/2 sendok tehgaram
  5. 4 buahcabe rawit

Cara Membuat

  1. 1

    Uleg bawang merah, kemiri, cabe rawit dan garam

  2. 2

    Campur bumbu uleg bersama telur

  3. 3

    Goreng telur sampai matang. Telur dadar siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dinda
Dinda @dinda
pada
sedang belajar masak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa