Dadar Nasi

6 orang berencana membuat resep ini
Dwi Susanti
Dwi Susanti @cook_9734903
Solo

Kalau anak lagi GTM emg bikin gemes ya mom, sampai bingung mau dimasakin apa..akhirnya bikinin dadar nasi 😁😁 #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1centong nasi
  2. secukupnyaWortel parut
  3. secukupnyaKeju parut
  4. 1 butirtelur ayam
  5. Garam
  6. Margarin

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis wortel dgn margarin hingga layu. Tiriskan

  2. 2

    Campur semua bahan kemudian dadar pada teflon hingga matang

  3. 3

    Sajikan 😊 😊 mudah kan moms, makan jadi lahap dan ga tumpah kemana2

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Dwi Susanti
Dwi Susanti @cook_9734903
pada
Solo
just an ordinary mom dan wife, ig @duwisusanty 😊😊
Lebih banyak

Resep Serupa