Bubur Manado Teri Medan Untuk Mpasi 4 Bintang

Mery Novira
Mery Novira @merynovira
Bogor

As requested, ini masak di kompor dan pakai panci. mpasi olahan bayam , tidak boleh dibiarkan lebih dari 2 jam di suhu ruang. Setelah uapnya hilang, disimpan per porsi dalam wadah tertutup dan masukkan ke dalam kulkas bawah. Saat ingin dimakan cukup dihangatkan di ricecooker selama 5-10menit. Cuma boleh dihangatkan 1x , tidak boleh berulang kali.

Banyak sekali pro dan kontra tentang "MENGHANGATKAN BAYAM" , kalau mau aman boleh dicampur dadakan saja. Jadi pagi rebus secukupnya , campurkan dalam 1 porsi bubur. Siang dan sore rebus baru lagi per porsi.

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Bubur Manado Teri Medan Untuk Mpasi 4 Bintang

As requested, ini masak di kompor dan pakai panci. mpasi olahan bayam , tidak boleh dibiarkan lebih dari 2 jam di suhu ruang. Setelah uapnya hilang, disimpan per porsi dalam wadah tertutup dan masukkan ke dalam kulkas bawah. Saat ingin dimakan cukup dihangatkan di ricecooker selama 5-10menit. Cuma boleh dihangatkan 1x , tidak boleh berulang kali.

Banyak sekali pro dan kontra tentang "MENGHANGATKAN BAYAM" , kalau mau aman boleh dicampur dadakan saja. Jadi pagi rebus secukupnya , campurkan dalam 1 porsi bubur. Siang dan sore rebus baru lagi per porsi.

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 sdmberas putih
  2. 1/4 buahkabocha / labu kuning
  3. 1 sdmkacang ijo kupas
  4. 1 sdmteri medan
  5. Sayur bayam
  6. 700 mlair matang
  7. Lemak Tambahan
  8. Unsalted Butter (UB)

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih semua bahan

  2. 2

    Masukkan beras, kacang hijau kupas, air matang, duo bawang dan serai ke dalam panci, masak selama ±10menit dengan api sedang sambil diaduk

  3. 3

    Kemudian masukkan teri medan, aduk lagi

  4. 4

    10menit kemudian masukkan kabocha / labu kuning, tutup pancinya, biarkan selama 5menit, sambil dipantau jangan sampai kehabisan air atau menyembur

  5. 5

    Terakhir masukkan bayam dan aduk hingga merata dan matang (sampai tekstur seperti di foto sebelum saring)

  6. 6

    Matikan kompor, sisihkan serai dan duo bawang

  7. 7

    Haluskan menggunakan hand blender / saringan kawat

  8. 8

    Bagi menjadi 3 porsi untuk pagi siang malam dan tambahkan UB, sajikan dalam keadaan hangat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mery Novira
Mery Novira @merynovira
pada
Bogor
tidak jago masak tapi lagi belajar masak untuk suami tercinta dan mpasi untuk jagoan kecil 🖤 , follow IG : @merynovira
Lebih banyak

Komentar

Dewi Nadyastuti
Dewi Nadyastuti @dapur_aDDa
kabocha dan kacang ijo boleh ganti kan yah? disesuaikan dengan persediaan yang ada kan yah bun?

Resep Serupa