Omelet Bakso

Resep Ala Unik
Resep Ala Unik @cook_14236003

Mengganti kebiasaan makan nasi putih dengan nasi merah itu sesuatu banget,tp demi kesehatan loh, bukan krn mau diet 😋 supaya tetep lahap bikin donk lauk yg menggugah selera😍 (padahal sebenernya krn ga ada lauk hihi...😁). Sederhana, sehat dan gak butuh waktu lama👍 #HariGiziNasional2019

Omelet Bakso

4 orang berencana membuat resep ini

Mengganti kebiasaan makan nasi putih dengan nasi merah itu sesuatu banget,tp demi kesehatan loh, bukan krn mau diet 😋 supaya tetep lahap bikin donk lauk yg menggugah selera😍 (padahal sebenernya krn ga ada lauk hihi...😁). Sederhana, sehat dan gak butuh waktu lama👍 #HariGiziNasional2019

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
1 porsi
  1. 1 butirtelur
  2. 3 bhbakso iris tipis
  3. 2 sdmsusu cair rasa plain
  4. Garam secukupnya, sy tidak pakai garam
  5. secukupnyaBubuk merica
  6. 1 bhcabai rawit iris tipis

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Kocok telur dan susu hingga tercampur rata

  2. 2

    Masukkan irisan bakso, dan semua bumbu

  3. 3

    Siapkan wajan panas, karena sy tidak pakai garam. Sy ganti minyak goreng dengn mentega

  4. 4

    Masukkan adonan telur

  5. 5

    Masak dengan api kecil hingga kecoklatan

  6. 6

    Sajikan bersama nasi merah selagi hangat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Resep Ala Unik
Resep Ala Unik @cook_14236003
pada

Komentar

Resep Serupa