Ayam kecap

44 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgdaging ayam
  2. 5 sdmkecap manis
  3. 2 buahbawang bombai
  4. 3 siungbawang putih
  5. 2 buahcabe merah besar
  6. 1 sdmmentega
  7. 1/4 sdtlada halus
  8. secukupnyaGula garam dan penyedap
  9. Catatan:bahan bisa disesuaikan ya mom's

Cara Membuat

  1. 1

    Potong2 daging ayam menurut selera,cuci bersih,tirikan kemudian goreng tp jangan terlalu kering ya mom's.angkat tiriskan dan sisihkan

  2. 2

    Potong2 bawang bombai dan cabe merah besar sesuai selera dan geprek bawang putih.sisihkan

  3. 3

    Tumis bawang putih dengan menggunakan mentega,tunggu sampai harum kemudian masukan lada,kecap Gula Garam dan penyedap aduk2 sampai mengkaramel.kemudian tambahkan air kurleb 1/2 gelas,tunggu sampai mendidih kemudian masukan ayam yg sudah di goreng ungkep sebentar.masak sampai bumbu mengental dan terakhir masukan bawang bombay dan cabe merah.aduk2 sampai merata..angkat dan siap disajikan.selamat mencoba mom's..happy cooking

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Enny Rustono
Enny Rustono @cook_14765340
pada
Bogor
Hobby yang menghasilkan....happy cooking
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa