Fresh Thai Tea

Fieka Ys
Fieka Ys @cook_5097142
Aceh

Udah lama pengen buat sendiri, akhirnya jadi juga 😁
Ini rasanya sama banget sama dum dum.

Fresh Thai Tea

10 orang berencana membuat resep ini

Udah lama pengen buat sendiri, akhirnya jadi juga 😁
Ini rasanya sama banget sama dum dum.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

3 gelas
  1. 2 sdmthai tea bubuk
  2. 500 mlair
  3. 2 sdmSKM
  4. 1-2 sdmwhipped cream
  5. Secukupnyagula
  6. Secukupnyaes batu

Cara Membuat

  1. 1

    Didihkan 500 ml air, tambahkan bubuk thai tea sambil diaduk. Matikan kompor.

  2. 2

    Saring ke gelas. Ampasnya bisa disimpan dikulkas ya kalau mau dipake lagi, hemat 😁

  3. 3

    Tambahn SKM, gula secukupnya kalau mau lebih manis, dan whipped cream. Pindahkan kedalam blender.

  4. 4

    Tambahkan es batu secukupnya. Lalu blender

  5. 5

    Siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fieka Ys
Fieka Ys @cook_5097142
pada
Aceh
suka masak tapi belom jago banget..hehehee
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa