Ayam Suir Krispy

7 orang berencana membuat resep ini
Intan Ayu
Intan Ayu @cook_15651406
Palembang

Aku menyukai masakan garing garing

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekordada ayam
  2. 1 bungkustepung sajiku (ukuran kecil yang harga 2500)
  3. 1telur
  4. 4 sdmtepung kanji
  5. Minyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci ayam sampai bersih. Kemudian di rebus

  2. 2

    Setelah matang ayam yang di rebus tadi. Tunggu sampai dingin. Kemudian kita suir suir atau di potong kecil

  3. 3

    Kocok telur. Ayam suir tadi di celupkan dengan telur hingga merata

  4. 4

    Campurkan 1 bungkus tepung sajiku dan tepung kanji (pelapis kering)

  5. 5

    Balur ayam yang sudah dicelup dengan telur dengan pelapisan kering.

  6. 6

    Kemudian di goreng. Tunggu sampai matang dan warna kecoklatan.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Intan Ayu
Intan Ayu @cook_15651406
pada
Palembang
Menyukai cooking dengan simple.Yang mau video dan vlog makan dan resep masakan di chanel youtube aku https://youtu.be/zXLYwtCvTgo
Lebih banyak

Resep Serupa