Pempek ikan tengiri

widia siska
widia siska @Siska04

Pempek ikan tengiri.. jangan di lihat bentuk tp rasa yang buat ketagihan..😜😜

Pempek ikan tengiri

14 orang berencana membuat resep ini

Pempek ikan tengiri.. jangan di lihat bentuk tp rasa yang buat ketagihan..😜😜

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 800 gramikan tengiri
  2. 3putih telur
  3. 3 sdmgaram
  4. 1/2 sdtroyco
  5. 2 sdtgula
  6. 400 mlair es
  7. 500 gramTepung tapioka

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan ikan tengiri, telur, garam, gula, royco, air es mengunakan mixer sampai tercampur rata

  2. 2

    Lalu masukan tepung tapioka campurkan menggunakan spatula (jangan mengunakan tangan biasanya pempek menjadi keras)

  3. 3

    Sudah tercampur rata pempek siap di bentuk sesuai selera (membentuk pempek tanggan mangunakan teung tapioka suapaya tidak lengket)

  4. 4

    Di rebus sampai mengapung

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
widia siska
widia siska @Siska04
pada

Komentar

Resep Serupa