Kue kering Ulat Daun "3 bahan"

Azmi Liamriah
Azmi Liamriah @cook_17129627
Kebumen Jawa Tengah

Ini postingan pertamaku 😁
Aku pertama kali bikin ini gampang2 susah harus extra sabar bikin bentuknya hehe ...selamat mencoba

Resep dari youtube "chalistaa Kitchen "

Kue kering Ulat Daun "3 bahan"

Ini postingan pertamaku 😁
Aku pertama kali bikin ini gampang2 susah harus extra sabar bikin bentuknya hehe ...selamat mencoba

Resep dari youtube "chalistaa Kitchen "

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

Cara Membuat

  1. 1

    Aduk skm & margarin (aku pakai blueband) pakai kocokan telur atau spatula

  2. 2

    Kasih pewarna hijau,kemudian campurkan tepung maizena sedikit demi sedikit sampe adonan tercampur

  3. 3

    Bentuk adonan...aku menggunakan sisir rambut tapi yang bersih yah kalo perlu yang baru heheee...ohh iyaa chocochip buat matanya

  4. 4

    Jangan lupa loyang kasih mentega (aku lupa 😥)

  5. 5

    Masukan ke oven 30 menit atau sampai matang dengan api kecil (sebelumnya panaskan oven terlebih dahulu yaa)

  6. 6

    Kemudian angkat dan susun sesuai selera

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Azmi Liamriah
Azmi Liamriah @cook_17129627
pada
Kebumen Jawa Tengah

Komentar (10)

Resep Serupa