Bolu Kukus Gula Merah

10 orang berencana membuat resep ini
Aivi HiLmy Masithoh
Aivi HiLmy Masithoh @cook_8209093
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 butirkuning telur
  2. 500 gramtepung terigu
  3. 500 gramgula merah
  4. 1/4 butirkelapa dijadikan 1,5 gelas gantil santan
  5. 1 sendok tehsoda kue
  6. 1 gelasaqua minyak bimoli

Cara Membuat

  1. 1

    Gula merah direbus dengan santan lalu biarkan sampai dingin

  2. 2

    Campur telur, santan dan gula dengan spatula

  3. 3

    Masukkan terigu dan minyak serta soda kue campur sampai merata

  4. 4

    Kukus selama kurang lebih 15 menit sampai bolu mekar

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Aivi HiLmy Masithoh
Aivi HiLmy Masithoh @cook_8209093
pada

Resep Serupa