Singkong goreng lembut dan renyah

Inayatul
Inayatul @cook_5433201
Bogor

Cemilan kesukaan anak2, biasa dipakai pengganti karbo nasi kalau bocah lagi ga mau makan nasi ditambahkan chicken katsu😊

Singkong goreng lembut dan renyah

2 orang berencana membuat resep ini

Cemilan kesukaan anak2, biasa dipakai pengganti karbo nasi kalau bocah lagi ga mau makan nasi ditambahkan chicken katsu😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgsingkong pilih yang uk sedang
  2. Secukupnyagaram
  3. 6 siungbawang putih kecil2
  4. 3 batangdaun bawang

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan singkong potong2

  2. 2

    Didihkan air, setelah bergolak masukkan bawang putih dan garam yg telah dihaluskan serta daun bawangbyg sudah dipotong2

  3. 3

    Rebus sampai matang, angkat dan tiriskan, bisa dimakan langsung atau digoreng terlebih dahulu.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Inayatul
Inayatul @cook_5433201
pada
Bogor

Komentar

Resep Serupa