Rocoh Tomat 🍅🍷

Yoleen Wang
Yoleen Wang @yoleenwang98
Bondowoso - Sidoarjo

Banyak sekali manfaat buah tomat, bila kita konsumsi secara rutin. Antara lain:
- Melawan Kanker
- Jantung lebih sehat
- Menurunkan Tekanan Darah Tinggi
- Melawan Peradangan
- Memperbaiki sistem pencernaan.
Karena kandungan Likopen dan antioksidan pada buah tomat akan bermanfaat bila dicerna. (narasumber: lifestyle.okezone.com)
#PejuangGoldenApron3
#MasakanMingguKe22
#30oktober2020
#PahlawanDapur

Rocoh Tomat 🍅🍷

Banyak sekali manfaat buah tomat, bila kita konsumsi secara rutin. Antara lain:
- Melawan Kanker
- Jantung lebih sehat
- Menurunkan Tekanan Darah Tinggi
- Melawan Peradangan
- Memperbaiki sistem pencernaan.
Karena kandungan Likopen dan antioksidan pada buah tomat akan bermanfaat bila dicerna. (narasumber: lifestyle.okezone.com)
#PejuangGoldenApron3
#MasakanMingguKe22
#30oktober2020
#PahlawanDapur

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 gelas
  1. 2 buahtomat segar
  2. 2 sdmgula pasir
  3. secukupnyaair panas

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih tomat, kemudian iris-iris tomat, lalu pindahkan dalam gelas.

  2. 2

    Panaskan air hingga mendidih, kemudian campurkan dengan 1 sdm gula pasir kedalam wadah. Lalu tuangkan kedalam gelas yang berisi tomat.

  3. 3

    Tambahkan 1 sdm lagi gula pasir kedalam gelas berisi tomat dan air gula, sambil diaduk agar merata dan meresap dalam tomat.

  4. 4

    Rocoh Tomat siap disajikan... Hangat atau dingin tetap nikmat... 👌

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Yoleen Wang
Yoleen Wang @yoleenwang98
pada
Bondowoso - Sidoarjo
Masakan yang sering saya share adalah masakan rumahan yang anti ribet... Baik resep asli dari saya sendiri atau pun dari teman-teman CP yang sudah saya recook (PASTINYA SAYA SUDAH TERLEBIH DULU MINTA IZIN KEEMPUNYA RESEP ASLI UNTUK RESHARE LHO....🥰😘)Hayuuuk teman-teman kita belajar masak bareng... dan berbagi masakan dengan semangat...💪. Tapi JANGAN LUPA UNTUK SALING MENGHARGAI KARYA ORANG LAIN DENGAN CARA MENULIS SUMBER ASAL RESEP ASLINYA YAA... JANGAN MENGAKUI KARYA ORANG LAIN SEBAGAI KARYA KITA SENDIRI🤗TIDAK SUKA DENGAN ORANG YANG TIDAK MERESPON KIRIMAN RECOOK DARI KITA...👎 T E R I M A K A S I H 🙏 Salam Kenal dari saya🤝 ❤😘
Lebih banyak

Komentar (2)

Wardah Mega
Wardah Mega @WardahMega
Wah ini kesukaan saya mba' 😍 Sering bikin juga, saya sebutnya wedang tomat 😊

Resep Serupa