Sambel Otok (Kacang Panjang)

Nay's Kitchen
Nay's Kitchen @shanti_dewi
Yogyakarta

Bikinnya simpel banget.
Ini tuh segeeer, fresh banget rasanya.
Enak langsung dimakan habis ya.
Pakai lauk tempe goreng dan ikan asin, nikmatnyaa 🫰

Source: @CuisineMe96

#Sambal
#KacangPanjang
#ResepPenulisFavoritku
#GenkPejuangDapur
#GenkPeDa_Eksis
#CookmemberPeDa3_Kiki
#KopiJos
#KopiJos_Mei
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#SelaluIstimewa

Sambel Otok (Kacang Panjang)

Bikinnya simpel banget.
Ini tuh segeeer, fresh banget rasanya.
Enak langsung dimakan habis ya.
Pakai lauk tempe goreng dan ikan asin, nikmatnyaa 🫰

Source: @CuisineMe96

#Sambal
#KacangPanjang
#ResepPenulisFavoritku
#GenkPejuangDapur
#GenkPeDa_Eksis
#CookmemberPeDa3_Kiki
#KopiJos
#KopiJos_Mei
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#SelaluIstimewa

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
2-3 porsi
  1. 5 lonjorKacang Panjang, iris
  2. 1 buahCabe Rawit Merah
  3. 1 buahCabe Keriting Merah
  4. 1/2 buahTomat Merah
  5. 1/2 sdtGula Pasir
  6. 1/4 sdtTerasi Sangrai
  7. 1/6 sdtGaram

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Cuci bersih kacang panjang lalu iris kecil.

  2. 2

    Ulek cabe, garam, gula pasir, dan terasi.

    Masukkan tomat, ulek kembali, tes rasa.

  3. 3

    Masukkan kacang panjang, aduk rata sambil sedikit diulek.

  4. 4

    Sambel Otok (Kacang Panjang) siap disajikan ♥️♥️.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nay's Kitchen
Nay's Kitchen @shanti_dewi
pada
Yogyakarta
☕ Coffee lover🍕 Love cooking🍩 Passionate in baking♥️ Happiness is homemadeIG: @shanti__dewiCookpad, 24 Mei 2020•Shanti•
Lebih banyak

Komentar

Dapur Amalia Rizki
Dapur Amalia Rizki @CuisineMe96
Terimakasih yaa CookSnapnya 🙏🥰

Resep Serupa