Bola Bola Ubi isi coklat keju

20 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgubi(sy pakai ubi ungu)
  2. 1 sdmgula pasir
  3. 6 sdmtepung ketan
  4. 1 sdmtepung tapioka
  5. Bahan isian ;
  6. Coklat batang / meses ceres
  7. Keju parut
  8. Bahan celup :
  9. 3 sdmtepung terigu
  10. secukupnyaAir
  11. Tepung roti

Cara Membuat

  1. 1

    Pertama kupas ubi kemudian cuci bersih. Setelah itu potong potong kecil kemudian kukus ubi hingga lunak

  2. 2

    Setelah ubi dikukus, hancurkan dengan garpu, tunggu agak dingin masukkan gula pasir, dan aduk rata

  3. 3

    Tambahkan juga tepung ketan dan tapioka, campur aduk hingga rata dan mudah dibentuk

  4. 4

    Ambilah sebagian kemudian bentuklah kecil kecil sesuai selera, pipihkan dan masukkan potongan coklat dan keju, kemudian bentuklah bundar seperti bola bola

  5. 5

    Lakukan hingga habis, kemudian siapkan bahan celupan. Celupkan satu persatu bola bola kedalam tepung kemudian kedalam tepung roti

  6. 6

    Selesai ☺️ bola ubi bisa langsung digoreng dgn api sedang yaa..bisa juga disimpan dikulkas dgn wadah tertutup.. selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ulfa Maulida
Ulfa Maulida @ulfamaulida
pada
Balikpapan Kalimantan Timur
Ny. Robby RP (mama aira)
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa