Cara Membuat
- 1
Bersihkan toge buang ekornya, potong dadu tahu kemudian goreng setengah matang
- 2
Iris bawang merah, bawang putih, cabe merah keriting, daun bawang dan tomat
- 3
Tumis bawang merah dan bawang putih, kemudian masukkan toge berikutnya cabe merah dan tomat. Tambahkan sedikit air kemudian taburi masako dan gula secukupnya
- 4
Koreksi rasa, jika sudah pas kemudian angkat dan sajikan.
Reaksi
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
-
Tumis Tahu Toge Tumis Tahu Toge
BismillaahTumis yang praktis, enak dan tentu saja bergizi, kali ini pakai resep Ci @siuva_6380059 ,makasi resepnya ya Ci😍#CookpadCommunity_Bandung#Cocomba Yuli Tiarni -
Tumis Toge Tahu Tumis Toge Tahu
Masakan simple tapi rasa nya tuh duuuuhhhhh bikin nambah nasi hehehe #PejuangGoldenApron2 Siska Fc -
Tumis Toge Tahu Tumis Toge Tahu
Terinspirasi resepnya mba @khumairahs_kitchen ,tumis toge dan tahu. Diresep asli menggunakan saus tiram tapi saya tidak menggunakannya. Saya sebagai kreator di Cookpad yang peduli kanker payudara ingin berpartisipasi memposting resep sederhana tapi tetap enak tanpa menggunakan 4P(pemanis,pewarna,pengawet dan penguat rasa). Cukup dengan sedikit garam dan lada saja sudah enak.Ayo @ @mayhai_107 @DianPurnamawati kita menjadi #TemanBerjuang bagi para penderita kanker terutama kanker payudara.Resep asli:https://cookpad.wasmer.app/id/r/16301152#PejuangGoldenBatikApron#CoDeFamily_Uma#CookpadCommunity_Depok#PilihMasak Martha Saragih Naibaho -
Tumis Toge Tahu Tumis Toge Tahu
Ini adalah menu makan pagi yang paling sering aku konsumsi selama diet. Ternayat menu favorit yang super sat-set membuatnya belum pernah aku posting di Cookpad. Minggu lalu aku posting variasi dari menu dasar ini dengan tambahan jagung agar sesuai dengan target challenge minggu lalu. Tak bosan-bosannya, aku masak menu ini dan posting di sini sebagai setoran Posbar #GAS2025 minggu kedua yang bertemakan Menyajikan sajian bergizi dari Sayur Tanpa Daun. Aku tambahkan sedikit ikan asin kebetulan baru dapat oleh-oleh dari adik yang baru pulang dari Kalimantan sebagai penyedapnya.Untuk memasaknya minyak hanya aku oleskan di wajan lalu aku tambah dengan air untuk mematangkan semua bahan. Jadi menu ini memang sangat aman untuk yang lagi diet. Yuuk.. teman-teman yang mau sat-set dan punya waktu sedikit.. ini menunya.#CINTE_SayurTanpaDaun#SayurTanpaDaun#GAS2025#CookpadCommunity_Jakarta Alifah Lestari -
Tumis Tahu Toge Tumis Tahu Toge
Tumis Tahu Toge ini simple bgt yak mak 😍Tapi kok enak yaa.. Saya suka.. saya sukaa.. hehe#cookpad_id#cookpad_community#cookpadcommunity_bandung#cookpadcommunity_karawang#resolusi2019 Devi Rupani -
-
Tumis toge tahu Tumis toge tahu
Kalo tahu cuma digoreng aja,paksu cuma makan sedikit. Jadi harus dicampur sayur an. Jadi kali ini dimasak pake toge. Erna Rosita -
Tumis Tahu Toge Tumis Tahu Toge
Menu sahur yang praktis ga pake lama masaknya...kalo di keluarga saya lebih suka toge yang dimasak ½ matang jadi masih crunchy...ada kriuk² nya...#PejuangGoldenBatikApron#RamadhanCamp_Misi6#Pais_SahurSahur#minggu11#CeritaMasakHariIni#CookpadCommunity_Bandung#Cocomba Ine Ervina -
Tumis Tahu Toge Tumis Tahu Toge
Menu rumahan simple, tapi enak.Bisa jadi pilihan variasi menu yang mudah & cepat dibuat.Inspirasi resep dari mb Lanjarsih dengan penyesuaian.#JelajahResep#JelajahResepRumahan#BandungSilihAsaan_TahuTempe#CookpadCommunity_Bandung Ge Adhian -
Tumis tahu toge Tumis tahu toge
Tanggal tuuuaaa , siapa yg belum dpet gaji ky syaa hha, jdi masak seadanya bahan di kulkas 🤣🤣 menu sederhana yang penting suamik doyan ya buibukkk 😉#Resolusi2019 nurul Ulpah -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10676319
Komentar