Grilled chicken steak

Septhalia Prayogo
Septhalia Prayogo @thaliakitchen
Surabaya

Pertama nya aku coba2 buat grilled... eh ternyata bisa dan enak juga rasanya. Dimasak dengan marinasi teriyaki, disajikan bersama mashed potato dan grilled carrot, and scrambled egg.

Grilled chicken steak

10 orang berencana membuat resep ini

Pertama nya aku coba2 buat grilled... eh ternyata bisa dan enak juga rasanya. Dimasak dengan marinasi teriyaki, disajikan bersama mashed potato dan grilled carrot, and scrambled egg.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. 200 grayam
  2. 2 sdtsaus teriyaki
  3. 1/2 sdtlada hitam
  4. 1/2 sdtgaram
  5. 1 siungbawang putih agak besar (cincang)
  6. 1 buahwortel (potong dadu)
  7. 1 butirtelur besar
  8. 200 grkentang
  9. 100 mlsusu cair skim

Cara Membuat

  1. 1

    Fillet dada ayam jadi 2, sama rata, cuci bersih

  2. 2

    Campurkan bumbu marinasi : teriyaki, lada hitam, garam, bawang putih cincang. Campur rata, lalu balurkan pada daging ayam. Tunggu +- 30 menit

  3. 3

    Sambil menunggu marinasi, panaskan air, masukkan kentang, rebus hingga matang empuk

  4. 4

    Setelah ayam siap d proses, siapkan wajan teflon. Tuangkan sedikit minyak (optional, saya tidak pakai minyak), taruh ayam yang sudah d marinasi d atas teflon. Panaskan dengan api kecil. Balik2 hingga matang.

  5. 5

    Grilled carrot: rebus wortel yg selama +- 5 menit. Lalu potong2 dAdu. Siapkan teflon, panggang wortel yg sudha dipotong-potong, beri sedikit lada & garam sesuai selera

  6. 6

    Mashed potato: kentang yg sudah direbus, tumbuk haluss, lalu tuangkan susu cair sedikit demi sedikit (secukupnya), hingga kelembutannya sesuai selera. Beri garam & merica secukupnya.

  7. 7

    Scrambled egg: siapkan sisa susu yg dipakai untuk mashed potato, kocok bersama telur, beri sedikit garam & merica, lalu siapkan wajan teflon, tuang telur kocok ke Atas wajan, aduk2, tunggu hingga matang, angkat.

  8. 8

    Sajikan ayam, mashed potato, grilled carrot, dan scrambled egg di atas piring saji

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Septhalia Prayogo
Septhalia Prayogo @thaliakitchen
pada
Surabaya
Cooking is my life and my moodbooster 👩🏻‍🍳
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa