Ayam bakar pedas manis

35 orang berencana membuat resep ini
vega
vega @cook_12397701
Bogor

Pedas dan manis karena diberi tambahan cabe dan kecap saat memasaknya

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cara Membuat

  1. 1

    Semua bumbu dihaluskan kecuali salam dan sereh. Lalu tumis hingga harum.

  2. 2

    Masukkan ayam yg sudah dilumuri jeruk nipis dan dibilas. Aduk aduk hingga rata. Ungkep seperti biasa menggunakan air secukupnya

  3. 3

    Beri tambahan garam, kecap dan gula lalu icipi agar rasa sesuai selera. Saat air habis diamkan sejenak ayam lalu bakar dengan tambahan bumbu ungkep dan kecap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

vega
vega @cook_12397701
pada
Bogor
Sampe usia 27tahun saya ga bisa masak😁. masak nasi di magic com pun kalo ga jadi bubur ya jadi aron..goreng ikan pun sama selalu jadi abon bin bubur alias hancur😂. Tapi sekarang, Insya Allah buka usaha masakan..ayam kampung frozen+sambal siap santap. tanpa pengawet tapi tahan ±3bulan. Bisa order aneka masakan,nasi liwet,tumpeng, pepes ikan mas,empal, rendang, semur dll..
Lebih banyak

Resep Serupa