Tempura Kembang Kol

Imaami
Imaami @Imaami23
Malang

Siapa yang tak kenal sayuran yang satu ini, si Kembang Kol. Warnanya mungkin tak semenarik brokoli, tapi kandungan manfaatnya luar biasa sayur yang satu ini.
Berikut adalah beberapa manfaat kembang kol untuk kesehatan, seperti dilansir oleh True Activist (01/04).
Kembang kol mengandung vitamin B1 (thiamine), B2 (riboflavin), B3 (niacain), B5 (panthothenic acid), B6 (pyridoxine), dan B9 (asam folat). Selain itu, kembang kol juga mengandung asam lemak omega-3 dan vitamin K. Kembang kol bisa menjadi sumber protein, fosfor, dan potasium yang baik. Antioksidan : Kembang kol mengandung banyak antioksidan yang bisa menjaga kesehatan tubuh.
Mencegah Kanker : Ada lusinan penelitian yang menunjukkan bahwa mengonsumsi kembang kol bisa mencegah kanker, terutama beberapa jenis kanker seperti kanker kandung kemih, kanker payudara, kanker usus, kanker prostat, dan kanker ovarium. (Dikutip dari Merdeka.com)
Nah setelah tau manfaat dari sayuran yang satu ini, masih ragu untuk gemar makan kembang kol? 😄
Buat adik-adik pejuang kanker yang ngga doyan sayur, bisa nih dicoba diakalin pake menu yang satu ini, tempura kembang kol.
Rasanya hampir mirip sama tempura asli dari udang, cuma yang ini sayur 😂
Si kembang kol yang ngumpet pasti ngga bakal ketauan aslinya 😄
Tetap semangat yaa buat adik-adik pejuang kanker 💪
Banyak makan sayuran sehat pasti akan sangat membantu penyembuhan kalian semua 😘😘
Source : CP @ Nurvita Sari
#KapsulAjaib
#CookpadCommunity_Malang

Tempura Kembang Kol

Siapa yang tak kenal sayuran yang satu ini, si Kembang Kol. Warnanya mungkin tak semenarik brokoli, tapi kandungan manfaatnya luar biasa sayur yang satu ini.
Berikut adalah beberapa manfaat kembang kol untuk kesehatan, seperti dilansir oleh True Activist (01/04).
Kembang kol mengandung vitamin B1 (thiamine), B2 (riboflavin), B3 (niacain), B5 (panthothenic acid), B6 (pyridoxine), dan B9 (asam folat). Selain itu, kembang kol juga mengandung asam lemak omega-3 dan vitamin K. Kembang kol bisa menjadi sumber protein, fosfor, dan potasium yang baik. Antioksidan : Kembang kol mengandung banyak antioksidan yang bisa menjaga kesehatan tubuh.
Mencegah Kanker : Ada lusinan penelitian yang menunjukkan bahwa mengonsumsi kembang kol bisa mencegah kanker, terutama beberapa jenis kanker seperti kanker kandung kemih, kanker payudara, kanker usus, kanker prostat, dan kanker ovarium. (Dikutip dari Merdeka.com)
Nah setelah tau manfaat dari sayuran yang satu ini, masih ragu untuk gemar makan kembang kol? 😄
Buat adik-adik pejuang kanker yang ngga doyan sayur, bisa nih dicoba diakalin pake menu yang satu ini, tempura kembang kol.
Rasanya hampir mirip sama tempura asli dari udang, cuma yang ini sayur 😂
Si kembang kol yang ngumpet pasti ngga bakal ketauan aslinya 😄
Tetap semangat yaa buat adik-adik pejuang kanker 💪
Banyak makan sayuran sehat pasti akan sangat membantu penyembuhan kalian semua 😘😘
Source : CP @ Nurvita Sari
#KapsulAjaib
#CookpadCommunity_Malang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grkembang kol
  2. Minyak untuk menggoreng
  3. Bahan Tepung Kering :
  4. 125 gramtepung terigu
  5. 1 sdmtepung beras
  6. 1 sdmtepung sagu / maizena
  7. 1 sdtgaram
  8. 1/2 sdtlada bubuk
  9. Bahan Tepung Basah :
  10. 2 sdmcampuran tepung kering
  11. secukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Potong-potong kembang kol, lalu cuci bersih.

  2. 2

    Rebus kembang kol selama 3 menit di air mendidih. Matikan api. Diamkan 5 menit.

  3. 3

    Angkat dan tiriskan kembang kol.

  4. 4

    Ambil 2 sdm campuran tepung kering. Beri air secukupnya. Aduk rata.

  5. 5

    Masukkan kembang kol ke dalam adonan basah, kemudian gulingkan ke dalam wadah berisi tepung kering. Lakukan dua kali. Lalu remas sedikit dan kibaskan.

  6. 6

    Goreng dengan api sedang hingga kuning kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

  7. 7

    Sajikan hangat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Imaami
Imaami @Imaami23
pada
Malang
Fulltime housewife 🤗|Eating,Cooking,Baking|230717| ig : @imaami23Happiness is homemade 🍲🍜🍽
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa