Sambal goreng kentang jantung ayam

4 orang berencana membuat resep ini
Lina Yusiana
Lina Yusiana @linatasik66
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 gramkentang
  2. 250 gramjantung ayam
  3. 1 batangsereh
  4. 2 lembardaun salam
  5. Bahan halus :
  6. 6 siungbawang merah
  7. 2 siungbawah putih
  8. 6 buahcabe merah keriting
  9. 5 buahcabe rawit
  10. 1 ruaslengkuas (geprek)
  11. 1penyedap rasa (royco ayam)

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih jantung ayam lalu rebus sebentar pakai daun salam & sereh, potong dadu kentang lalu digoreng sampai kuning & matang

  2. 2

    Tumis bumbu halus sampai harum kasih air sedikit lalu masukan jantung ayam beri garam, gula dan penyedap

  3. 3

    Setelah air sudah sedikit masukan kentang dan aduk2 sampai bumbu tercampur, koreksi rasa. Setelah di rasa pas angkat & tinggal menikmati dengan nasi hangat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Lina Yusiana
Lina Yusiana @linatasik66
pada

Resep Serupa