Cara Membuat
- 1
Kupas kentang dan potong dadu kemudia cuci
- 2
Potong sosis menjadi dua bagian, kemudian tusuk dengan tusuk sate
- 3
Untuk adonan, masukan tepung maizena, tepung terigu dan bahan bumbu. Aduk hingga rata
- 4
Pindah adonan kedalam gelas, setelah itu masukan sosis ke adonan dan dilanjutkan lapisi dengan kentang yg sudah dipotong dadu hingga merata. Setelh itu goreng dengan api sedang.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Hotang (HotDogKenTang) Hotang (HotDogKenTang)
Laper tapi boke di kulkas ada kentang beku dan sisa sosis dibuatlah hotang kepikiran jajanan sewaktu kuliah poktavia -
-
Hottang Hottang
Hottang atau sostang adalah salah satu cemilan yang lumayan laris untuk dijual. Kebetulan aku juga jualan ini cemilan. Selain simple, bahannya juga mudah dan murah. Yang pasti juga bikin kenyang 😀Kadang kalau lagi males makan nasi, alternstif ngemil ya makan hottang ini.#week#36#pejuangGoldenApron3#hottang#masaksimple#cemilanenak#cemilansimplemurah Netty Suherlis -
Hottang Hottang
Anak2 suka jajan hottang 1 buah harga nya 5000 an,coba2 deh umi ny buat hottang sendiri,liat resep sana sini cara buat baluran sosis nya agar kenyal dan nempel,coba liat tutorial di youtube akhir ny ketemu cara nya....#PejuangGoldenApron3#minggu20#CookpadCommunity_Jakarta arifah amrullah -
Hottang Hottang
Udah lama pengen bikin hottang tapi baru sempet bikin sekarang. Pada saat penempelan kentang memang agak tricky... jadi bahan pencelup itu harus kental dan harus secukupnya aja nempel di sosis. Kalau kebanyakan malah bikin kentang melorot 🤭. Resepnya liat dari mba @Nella#GA_TheNextLevel Anggia Hapsari -
TokKebi HotTang (hoTdog KenTang) TokKebi HotTang (hoTdog KenTang)
Udh lama pngen nyoba bikin tokkebi ini.. baru kesampaian skrg bwt bikin..abisnya sibuk #SoSibuk😂..simple bgt ya bikin nya😍 windanda -
Hottang Hottang
Ada tugas untuk cpmotobareng untuk Basic yaitu "IMITATE" dibawah bimbingan @Opibun akhirnya uprek ignya ketemulah Hottang yang sesuai dengan properti yang ada . Namun resep ini mohon maaf intip intip saja ke Ceu Opibun di recook dari Adis Sabrina karena sudah cookmark terlebih dahulu . Untuk rasa si bungsu lahap pisan maklum makanan yang sempat booming di Bandung 🤭 Resep ditulis porsi setengah dari aslinya 🙏Source : Adis SabrinaKebetulan resep ini digembok bisa untuk posting sepulang mudik lebaran . #23 ( Rabu 12 Juni 2019 )#berburucelemekemas#resolusi2019#cookpadcommunity_bandung#cookpadindonesia#kemauandankemampuan Puji Winarni
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11090775
Komentar