Bolu Karamel aka Sarang Semut

13 orang berencana membuat resep ini
Rezti Elfia
Rezti Elfia @cook_17096105
Bekasi

Liat bersliweran bolu karamel jd penasaran pengen bikin. Bisa ga ya bersarang? Alhamdulillah pakai resepnya mb @Niung Niung, berhasil. Resepnya q modif sedikit ya mb, skmnya yg tadinya 4 sachet dikurangi jd 2 sachet. Terima kasih resepnya mb.

#kombes_SimpanResepAkhirTahun
#cookpadcommunity_bekasi

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

1 loyang
  1. Bahan bolu:
  2. 6 btrtelur
  3. 200 grtepung terigu
  4. 100 grmargarin (me: butter)
  5. 1 sdmbaking soda
  6. 1/2 sdtvanili
  7. 2 sachetskm coklat
  8. Bahal karamel:
  9. 350 grgula pasir
  10. 450 mlair

Cara Membuat

  1. 1

    Membuat karamel: Masukkan gula pasir ke dalam wajan. Tunggu sampai gula menjadi karamel. Tunggu sampai gula mengeras, masukkan air. Afuk2 sampai karamel mencair.

  2. 2

    Kocok telur sampai mencampur, masukkan tepung bergantian dengan karamel. Lalu masukkan, baking soda, vanili, lalu skm. Terakhir butter.

  3. 3

    Masukkan ke dalam loyang bolu yang telah diolesi butter/margarin dan ditaburkan tepung terigu.

  4. 4

    Panaskan oven selama 10 menit sebelumnya. Panggang adonan bolu dengan suhu 180 dc selama 40 menit, rinciannya 20 menit api bawah, 20 menit api atas bawah.

  5. 5

    Siap disajikan 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Rezti Elfia
Rezti Elfia @cook_17096105
pada
Bekasi
Seorang ibu rumah tangga dengan 2 putra yang sudah memendam keinginannya untuk bisa baking, sedikit demi sedikit keinginannya mulai terwujud
Lebih banyak

Resep Serupa