Bolu Lemon

Anita
Anita @Anita110991
🏘 Kediri JaTim🛫 Kupang Nusa Tenggara Timur

Manfaatin sisa bahan murah meriah

Bolu Lemon

9 orang berencana membuat resep ini

Manfaatin sisa bahan murah meriah

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2telur ayam
  2. 5 sdmtepung terigu
  3. 3 sdmgula pasir
  4. 1/4 sdtsoda kue
  5. 2 bungkusnutrisari jeruk
  6. 3 sdmMinyak goreng
  7. 5 sdmsusu cair putih

Cara Membuat

  1. 1

    Kocok telur sama gula tidak perlu sampek putih cukup sampe gula hancur

  2. 2

    Masukkan tepung terigu soda kue sama nutrisari sambil di ayak

  3. 3

    Masukkan susu cair. Sm minyak goreng

  4. 4

    Masukkan loyang kukus 20 menit

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anita
Anita @Anita110991
pada
🏘 Kediri JaTim🛫 Kupang Nusa Tenggara Timur
dulunya masih bekerja sekarang totalitas ibu rumah tangga masuk dapur buat eksperimen 😊
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa