Setup Roti Tawar Vla Keju

🍒Astri Anjar🍍
🍒Astri Anjar🍍 @astrianjar
Jember - Jawa Timur

Ini hari pertama aku ikutan storan tugas semaraknya clover hihi..
Dan ini setup aseli enyaaaak banget, aq sama suami sama² doyan ma kudapan ini😋😋
Source hikmah

#stupkaumencurihatiku
#semarak_stupkaumencurihatiku
#cookpadcommunity_jember
#tidaksekedarmemasak
#cookingwithhearteatingwithlove
#cookpadindonesia

Setup Roti Tawar Vla Keju

Ini hari pertama aku ikutan storan tugas semaraknya clover hihi..
Dan ini setup aseli enyaaaak banget, aq sama suami sama² doyan ma kudapan ini😋😋
Source hikmah

#stupkaumencurihatiku
#semarak_stupkaumencurihatiku
#cookpadcommunity_jember
#tidaksekedarmemasak
#cookingwithhearteatingwithlove
#cookpadindonesia

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 lembarroti tawar (potong2)
  2. Secukupnyakeju parut (buat topping)
  3. Bahan Vla:
  4. 500 mlsusu (aku 1,5sacet susu bubuk dancow+air)
  5. 2 sdmgula pasir
  6. 50 gramkeju parut
  7. 1 sacetkental manis
  8. 65 mlsantan kental
  9. Sejumputvanili
  10. Sejumputgaram
  11. 1,5 sdmmaizena (larutkan dengan 3sdm air)

Cara Membuat

  1. 1

    Campur semua bahan vla, kecuali larutan maizena. Masak hingga mendidih sambil di aduk...

  2. 2

    Setelah mendidih masukkan larutan maizena, masak kembali hingga mendidih dan mengental. Matikan api dan diamkan sampai dingin...

  3. 3

    Tata roti tawar didasar wadah, tuang vla diatas roti masukkan roti lagi dan siram lagi dengan vla lakukan setinggi wadah, tambahkan topping keju parut...

  4. 4

    Tutup rapat dan simpan kedalam lemari es. Nikmati selagi dingin...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
🍒Astri Anjar🍍
pada
Jember - Jawa Timur
Seorang istri dan ibu dari 2 orang anak🧒🏻👶🏻Suka cooking & baking yang simple2aja. Suka makan dan ngemil tapi takut gendud..😥IG @astrianjar91 jangan lupa follow ya...😉
Lebih banyak

Komentar (2)

riztiya tiya
riztiya tiya @cook_14885780
50 gram keju parut itu brapa sendok yah

Resep Serupa