Tempe Manis Saos Teriyaki

Kiky Shafina Afkar
Kiky Shafina Afkar @KikyShafinaAfkar
Depok , Jawa Barat

Musim hujan bawaannya laper terus, punya bahan seadanya dimix dan jadilah ini , lumayan bwt lauk tambahan heheee

Tempe Manis Saos Teriyaki

28 orang berencana membuat resep ini

Musim hujan bawaannya laper terus, punya bahan seadanya dimix dan jadilah ini , lumayan bwt lauk tambahan heheee

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 papantempe uk.sedang
  2. 3 buahcabai merah kriting
  3. 2 siungbw.putih
  4. 4 siungbw.merah
  5. 1 sachetsaos teriyaki
  6. 1/2 sdtgaram
  7. secukupnyakecap manis
  8. minyak u/menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Potong2 tempe sesuai selera, panaskan minyak lalu goreng potongan tempe sampai kecoklatan. angkat tiriskan dari minyak.

  2. 2

    Siapkan bumbu bersihkan cabai dan bawang cuci bersih lalu iris.

  3. 3

    Panaskan sedikit minyak u/menumis, saat minyak panas masukan irisan bumbu.

  4. 4

    Tumis bumbu sampai harum dan layu, masukan potongan tempe yg telah di goreng, aduk rata dan tambahkan garam, kecap manis, dan saos teriyaki. aduk +/-2menit pastikan kecap dan saos tercampur rata.

  5. 5

    Koreksi rasa, angkat dan sajikan selagi hangat. selamat mencoba moms 😘

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Kiky Shafina Afkar
Kiky Shafina Afkar @KikyShafinaAfkar
pada
Depok , Jawa Barat
Master Chef di dapur sendiri 🤣🍜👩‍🍳
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa