Brownies Kukus (Takaran Sendok)

Yani
Yani @cook_15230544

Browniee yg bener2 lembut, nyoklatttt
banget, dan mudahh dibuat karena ga perlu pakai timbang menimbang bunn,, 🤤💖

Brownies Kukus (Takaran Sendok)

59 orang berencana membuat resep ini

Browniee yg bener2 lembut, nyoklatttt
banget, dan mudahh dibuat karena ga perlu pakai timbang menimbang bunn,, 🤤💖

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan A
  2. 4 butirtelur ayam suhu ruangan (yg masih fresh)
  3. 1/2 sdtvanili bubuk
  4. 1/2 sdmPengembang/pelembut kue (aku merk Sponge-28)
  5. 7 sdmgula pasir
  6. Bahan B
  7. 2 ruas jaricokelat batang (kira2 aj kalau mau lebih terasa bisa ditambah)
  8. 1/2 bungkusblueband CC
  9. Bahan C
  10. 8 SdmTepung terigu (aku pake Segitiga Biru)
  11. 3 sdmCokelat bubuk (aku pake merk Vanhouten)
  12. Peralatan
  13. Loyang Ban Uk.18 diolesin margarine dan ditaburi tepung (bisa juga pakai loyang kotak uk.20)
  14. Panciuntuk mengukus (tutupnya dikasih kain biar airnya ga jatuh ke kuenya)

Cara Membuat

  1. 1

    Tim Bahan B jangan sampai mendidih lalu sisihkan.

  2. 2

    Saring bahan C. Sisihkan

  3. 3

    Mixer Bahan A dari kecepatan rendah hingga tinggi kurang lebih 10 menit Sampai Adonan menjadi putih kental dan berjejak (atau bahasa lainya pas diangkat pakai sendok ga gampang jatuh adonannya)

  4. 4

    Turunkan kecepatannya ke yang paling rendah, lalu masukan bahan C dikit demi sedikit, lalu mixer lagi dengan kecepatan tinggi sekitar 2 menit. Matikan mixer

  5. 5

    Tuang Bahan B lalu aduk menggunakan spatula, diaduk menggunakan teknik aduk balik secara perlahan smpai tercampur dan pastikan tidak ad endapannya dibawahah adonan.

  6. 6

    Setelah tercampur masukan ke loyang yg sebelumnya sudah di beri mentega dan ditaburi tepung terigu. Hentakan untuk mengeluarkan angin yg terperangkap diadonannya.

  7. 7

    Kukus selama 45menit dengan api kecil agar permukaan kuenya rapi ga gelembung2. Setelah 45 menit tes tusuk (kalau sudah ga ad adonan nempel di tusuknya berarti brownies sudah matang) 🤤

  8. 8

    Jika sudah matang keluarkan dari kukusan diamkan sebentar lalu keluarkan dari cetakan. Tambahkan topping sesuai selera ❤️❤️❤️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Yani
Yani @cook_15230544
pada

Komentar

Resep Serupa