Ayam Saus Ttoppoki & Kentang Goreng

Nina Febriana
Nina Febriana @cook_20028344
Lombok, Nusa Tenggara Barat

Assalamualaikum wr.wb.
Resep ini saya terinspiari dari hobi saya menyukai KPop (Korea), dan karena saya hobi memasak jadi terbuatlah resep ini, semga dapat bermanfaat, buat ibu2 sekalian
selamat mencoba
Terimakasih Assalamualaikum.wr.wb 😊

Ayam Saus Ttoppoki & Kentang Goreng

10 orang berencana membuat resep ini

Assalamualaikum wr.wb.
Resep ini saya terinspiari dari hobi saya menyukai KPop (Korea), dan karena saya hobi memasak jadi terbuatlah resep ini, semga dapat bermanfaat, buat ibu2 sekalian
selamat mencoba
Terimakasih Assalamualaikum.wr.wb 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 Potongpaha ayam
  2. 1 BuahWortel
  3. 1 BuahKentang
  4. 1 Buahbawang bombay
  5. Saus Pedas
  6. Saus Tomat
  7. 1setengah cabai bubuk
  8. 1 sendok tehgaram
  9. 1 sendok tehgula pasir
  10. secukupnyaPenyedap rasa
  11. 1 sendok tehmerica (tergantung selera)
  12. Minyak Goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Langkah pertama cuci kedua paha ayam hingga benar2 bersih, kemudia buang kulit (sesuai selera)

  2. 2

    Setelah ayam cukup bersih goreng ayam hingga matang tpi jangan terlalu matang agar tdk kering ayamnya.

  3. 3

    Setelah selesai menggoreng ayam, cuci bersih bahan2 lainnya seperti bawang bombay, wortel dan kentang. setelah bersih kemudian iris tipis bawang bombay beserta wortel potong2 dadu

  4. 4

    Setelah bawang bombay diiris tipis serta wortel di potong2 dadu, kemudian tumis bawang bombay beserta wortel hingga setengah matang, lalu celupkan ayam yg tdi sudh digoreng campurkan dengan bawang bombay dan wortel tersebut, tambahkan saus pedas, saus manis, cabai bubuk, garam, merica, dan gula kemudian tumis hingga bumbu benar2 meresap sempurna kedalam paha ayam.

  5. 5

    Untuk kentang, potong kentang memanjang sesuai selera, campurkan dengan tepung maizena dan sedikit garam tunggu hingga benar2 meresap. kemudian panaskan api, lalu goreng kentang hingga matang, setelah matang angkat kentang dan hias di atas piring bersamaan dengan ayam saus ttopoki tersebut

  6. 6

    Ayam saus ttopoki dan kentang goreng siap di santap

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Nina Febriana
Nina Febriana @cook_20028344
pada
Lombok, Nusa Tenggara Barat
Memasak adalah hobi, ilmu serta warisan turun temurun yang bisa menghasilkan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa