Ikan nila goreng by mama arsya

Dessinta ganis
Dessinta ganis @dessintaganis

Sore2 kepengen nila goreng dan sambal bawang , untung melihara ikan sendiri di samping rumah , kolam ada ikan nila, bawal, gurame,lele dan taraa mancing ikan jadilah nila goreng

Ikan nila goreng by mama arsya

8 orang berencana membuat resep ini

Sore2 kepengen nila goreng dan sambal bawang , untung melihara ikan sendiri di samping rumah , kolam ada ikan nila, bawal, gurame,lele dan taraa mancing ikan jadilah nila goreng

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 porsi
  1. 4 buahikan nila merah bersihkan sisiknya dan bersihkan
  2. Daun kol putih
  3. Timun
  4. Kemangi
  5. 400 mlminyak goreng
  6. Sambal bawang
  7. 2 buahbawang putih goreng sebentar
  8. 10 buahcabai rawit merah
  9. 5 buahcabai keriting merah
  10. Sedikitgaram
  11. Sedikitmasako
  12. 1 sdmminyak goreng panas
  13. Bumbu perendam ikan
  14. 5 buahbawang putih haluskan
  15. 2 sdtgaram halus
  16. 1 sdmkunyit bubuk
  17. 1 sdmketumbar bubuk
  18. 1 sdmmasako
  19. 1kelingking kencur haluskan

Cara Membuat

  1. 1

    Rendam ikan dengan bumbu perendam selama setengah jam di kulkas.

  2. 2

    Setelah itu goreng ikan dengan api sedang jangan di bolak balik cukup 2 kali saja supa ikan tidak menyerap minyak banyak dan lebih krispi teksturnya

  3. 3

    Untuk sambalnya ulek semua bahan jangan sampai benar benar halus lalu tuangkan minyak panas ke sambal supaya lebih gurih

  4. 4

    Sajikan ikan nila goreng bersama sambal bawang dan lalapan selamat mencoba semoga sukses 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dessinta ganis
Dessinta ganis @dessintaganis
pada
hobi memasak. bila sukses bikin sesuatu dan orang tersayang suka 😚
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa