Pizza lembut dapur mama rani

Chaerani Salim
Chaerani Salim @cook_20031327
Pesona Cilebut 2, Cilebut Barat, Sukaraja, Kab.Bogor

Berawal dari anggota keluarga yg suka banget pizza,beli terus boros akhirnya memutuskan bikin sendiri dengan resep hasil uji coba dari beberapa resep yang ada

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 grtepung terigu protein tinggi
  2. 2 sdmragi instant
  3. 3 sdmgula pasir
  4. 2 sdmsusu bubuk
  5. 5 sdmolive oil / minyak goreng
  6. 1 sdmgaram
  7. 300 mlair hangat

Cara Membuat

  1. 1

    Campur air hangat,ragi dan gula pasir lalu aduk dan diamkan sampai berbusa (kalo tidak berbusa ganti ragi nya)

  2. 2

    Tambahkan terigu,susu bubuk, garam,minyak dan campuran ragi lalu uleni sampai kalis

  3. 3

    Setelah kalis simpan adonan dalam wadah besar dan diamkan selama 1 jam atau mengembang 2x lipat

  4. 4

    Setelah adonan mengembang kempiskan adonan dan uleni lagi sebentar

  5. 5

    Bulatkan adonan dan potong sesuai kebutuhan,lalu pipihkan dalam loyang dan diamkan selama 10 menit baru beri pasta tomat dan topping yang dinginkan

  6. 6

    Panggang dalam oven suhu 160 derajat selama 30 menit dengan api atas bawah

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Ratih Ayurizkia
Ratih Ayurizkia @cook_4903522
kalo ga punya susu bubuk pake ganti apa ya?

Ditulis oleh

Chaerani Salim
Chaerani Salim @cook_20031327
pada
Pesona Cilebut 2, Cilebut Barat, Sukaraja, Kab.Bogor
hanya ibu rumah tangga yang seneng masak meskipun ga pintar pintar banget
Lebih banyak

Resep Serupa