Bagikan

Bahan-bahan

  1. SegenggamKacang Panjang
  2. 1 kalengkornet sapi
  3. 2 siungBawang Putih
  4. 4 siungBawang Merah
  5. 1/2 siungBawang Bombay
  6. 2 buahCabe Merah Kriting
  7. Garam
  8. Gula

Cara Membuat

  1. 1

    Potong kacang panjang, cuci bersih kemudian sisihkan

  2. 2

    Rebus air dipanci kemudian masukkan kacang panjang, rebus sebentar lalu angkat dan sisihkan.

  3. 3

    Panaskan minyak goreng kemudian tumis trio bawang sampai harum kemudian masukkan kornet, aduk-aduk lalu masukkan kacang panjang dan cabe. Kemudian beri gula garam lalu koreksi rasa dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Indah Simoy
Indah Simoy @indahsiimoy
pada
Jakarta Utara

Komentar

Resep Serupa