Mpasi 6 bulan hari pertama

Dita Permata Sari
Dita Permata Sari @cook_9337244
Depok

MPASI 6 MONTH DAY 1, karna masih bingung2 dikit jadi cari yg simple yg ada di kulkas aja.

Bagikan

Bahan-bahan

2 jam
pagi sore

Cara Membuat

2 jam
  1. 1

    Saya pakai slowcooker yaa buibu

  2. 2

    Pertama cuci bersih semua bahan.

  3. 3

    Cincang daging ayam

  4. 4

    Potong kecil2 tahu dan wortel

  5. 5

    Lalu, masukan semua bahan ke slowcooker tambahkan air secukup nya dikira2 aja yaa bu ibu. Lalu pasang timer sekitar 2 jam atau 3 jam tergantung mau agak empuk nya.

  6. 6

    Lalu saring sampai halus, jangan lupa lemak tambahannya saya pakai evo, dan ub.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dita Permata Sari
Dita Permata Sari @cook_9337244
pada
Depok

Resep Serupa