Cara Membuat
- 1
Cuci bersih daging
- 2
Potong memanjang bawang bombay dan potong tipis-tipis bawang putih
- 3
Potong cabai merah dan rawit menyerong
- 4
Panaskan olive oil, lalu tumis bawang bombay, bawang putih, cabai hingga harum. Lalu masukkan semua daging. Tumis hingga daging berubah warna dan wangi
- 5
Masukkan kecap teriyaki, kecap tiram, kecap ala jepang lalu aduk rasa
- 6
Masukkan beef powder, lada, garam lalu aduk rata dan koreksi rasa
- 7
Jika dirasa air masih kurang boleh masukkan air. Tp kita tunggu sampai air menyusut. Lalu cicipi lagi.
- 8
Selesai.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Rice beef bowl Rice beef bowl
Ikut challengenya mamah cookpad, alhamdulillah bisa posting at injury time, buat seru²an aja ikut program ini #Bancakanonlinebarengcookpad berharap bisa dapet bonus #onlineclass. Pas banget dapet daging sapi langsung cari inspirasi nih mau dimasak apa, akhirnya kepikiran pengen bikin rice beef bowl. mega priha -
Beef rice bowl Beef rice bowl
Pecinta kedai yoshinoya pasti tidak asing dengan masakan ini. Kali ini aku coba buat yang disesuaikan dengan seleraku. Sari Agustine -
Beef rice bowl Beef rice bowl
Bikin rice bowl ala2 modifikasi sendiritdd nasi,telur ceplok,tumis daging sapi,tumis bayam..😊😋 Triana_pardana -
Beef rice bowl Beef rice bowl
Bahannya banyak, tapi masaknya mudah, anti uleq-uleq club. Wkwkwkwk.Andita Ismael
-
-
-
Beef rice bowl Beef rice bowl
Cerita nya pengen makan seperti masak2 an restaurant2 cepat saji ke jepang2 an gitu hehhe yaudah deh coba2 eksekusi 😆 Fani Ramadhanti -
-
Rice beef bowl (asin) Rice beef bowl (asin)
Pengennya sih kayak beef bowlnya yosinoya yang asin-asin gimana gitu... tapi ini versi saya sendiri,,, enak juga sih 😘 #festivalResepAsia #Jepang #dagingSapi Anita Marista -
Rice beef bowl🐂 Rice beef bowl🐂
Praktis masaknya dan enak rasanya...kalau mau dagingnya lebih lembut pakai daging rib eye😋 dine kitchen -
Korean Beef Rice Bowl Korean Beef Rice Bowl
Cerita nya lagi kangen banget sama rice bowl makanan Korea. Tapi mau ke Korea Town kok males banget. Ngebayangin nunggu kereta dan keramaian orang. Alhasil bikin sendiri di rumah. Lumayan mengobati kangen. Walaupun pas di foto, sebenernya lebih tepat kalau diberi judul “Beef Rice Bowl dengan Kearifan Lokal” :pTips memotong daging supaya tipis, daging dibikin setengah frozen terlebih dahulu. Menu ini cocok juga dijadikan menu bekal anak atau suami.Untuk tauge nya, saya hanya merebus nya saja. Tapi setau saya kalau mau yg ala ala korea, ditumis dengan minyak wijen sedikit. Berhubung saya males tumis tumis, direbus juga enak kok.Yuk kita coba buat ! Hanum Hadzami -
Beef rice bowl.. Beef rice bowl..
Inspirasi idea buat ibu yang suka memasak buat anak nya.... Widya Ningsih
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11711277
Komentar