MPASI 22MO BIRRU: LODEH CEMPLUNG

fitriasmara
fitriasmara @fitriasmara

MPASI 22MO BIRRU: LODEH CEMPLUNG

1 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. 1 buahkentang (ukuran kecil, potong kotak²)
  2. 1 papantahu (potong kotak²)
  3. 2 buahati ayam
  4. 1 siungbawang putih
  5. 2butih barang merah
  6. Santan (me: 4 sdm santan kara bubuk)
  7. 200 mlair
  8. Lengkuas
  9. Daun salam
  10. Gula, garam, kaldu jamur

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng kentang, sisihkan. Goreng tahu sisihkan. Rebus air mendidih, celupkan ati ayam 3 menit, potong kotak². Sisihkan.

  2. 2

    Iris duo bawang. Tumis sampai layu, masukkan lengkuas & daun salam. Tambahkan air, tunggu mendidih masukkan kentang, tahu & ati ayam. Masak sampai mayang. Tambahkan santan bubuk, gula, garam, kaldu jamur. Masak sampai +/- 2 menit. Sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
fitriasmara
fitriasmara @fitriasmara
pada

Komentar

Resep Serupa