Wedang Jahe segar

6 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3litar air putih
  2. 250 grgula putih
  3. 1 bijigula merah
  4. 1 sdmgaram
  5. 3 onsjahe
  6. 6 batangbesar sereh

Cara Membuat

  1. 1

    Srehnya dibersihkan dan jahe dicuci bersih lalu bakar jahe diatas kompor jgn terlalu lama ya bund dikira2 aja. Serehnya jgn dibakar ya bund

  2. 2

    Panaskan air didalam panci, setelah jahe dibakar dan dibersihkan lalu geprek semua beserta serehnya. Masukkan kedua bahan trsebut kdlm panci

  3. 3

    Tambahkan gula merah yang sdh di iris, gula putih, dan garamm lalu aduk. Memasukkna gula putihnya bertahap ya bund sesuai kan dgn lidah bunda drmh jika sudah manis tidak usah dimasukkan semuanya..

  4. 4

    Jika sudah mendidih icip2 trlbh dahulu jika masih ada yg kurang bisa ditambahkan. Selamat mencobaaa 😁😁 dan tetap sehat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Elisa Frema Cindy
Elisa Frema Cindy @cook_16453693
pada
Suka makan 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa