Mi Goreng

Archangela
Archangela @archangelaelo
Malang

Bikin sarapan yang cepet tapi nggak instan.. 🙄

Mi Goreng

4 orang berencana membuat resep ini

Bikin sarapan yang cepet tapi nggak instan.. 🙄

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bksmi telur merk apa aja
  2. 1 bhwortel ukuran sedang iris panjang
  3. 1 bonggolsawi hijau
  4. 1 btrtelur
  5. 4bawang merah diiris
  6. 3bawang putih diiris
  7. Secukupnyacabe rawit
  8. Garam, gula, penyedap, merica, saos tiram, minyak wijen

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus mi, tiriskan.

  2. 2

    Goreng telur, orak arik. Tumis bawang merah bawang putih, cabe rawit sampai wangi. Masukkan wortel yg telah diiris,lalu masukkan mi yg telah direbus. Aduk rata.

  3. 3

    Beri garam, gula, merica, penyedap, kecap manis, minyak wijen, dan saos tiram. Terakhir masukkan sawi hijau. Aduk rata, koreksi rasa, sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Archangela
Archangela @archangelaelo
pada
Malang
Masak kalo lagi mood 😅
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa